Wednesday, October 16, 2013

Let's Cook Kare Raisu!! (aka Japanese Curry)


Are You Hungry | Sedang Lapar?

Want to eat something but didn't have appetite? | Ingin makan sesuatu tapi sedang tidak selera?

Wanna got out for food but it's raining outside? | Mau keluar makan tapi sedang hujan?

Don't Worry!! | Jangan Khawatir


Let's Cook Kare Raisu!!
Masak Kari Yuuk!!


I use S&B Golden Curry Sauce Mix but any Curry Sauce Mix is okay . It'll also taste better if we mix several types of Curry Sauce Mix from different brand together.

Aku menggunakan S&B Golden Curry Sauce Mix tapi kalau mau pakai merk lain juga boleh . Rasa karinya juga akan lebih enak kalau kita mencampur beberapa jenis kari dari rasa dan merk yang berbeda.





There's a direction on each box and it's pretty straightforward. You can't fail!!

Ada petunjuk yang cukup jelas di setiap box. Kamu tidak mungkin gagal deh!!


A box of the curry sauce mix can serve 3-4 people .

Satu boks dari bumbu kari ini cukup untuk 3-4 orang .

Let's Get Cooking!!
Mari Kita Memasak!!


Heat oil.

Panaskan minyak.


Stir fry onion and other ingredients.... I use meatballs, shrimp and broccoli because it's the only ingredients left on the fridge but anything taste good with curry . Other common ingredients for curry such as beef, sausage, paprika, potato, carrot, squid... and anything you like!!

Tumis bawang bombay dan bahan-bahan lainnya... Aku menggunakan bakso, udang dan brokoli karena hanya itu bahan-bahan yang ada di kulkas tapi semuanya enak kok kalau dibuat kari . Bahan-bahan lainnya yang biasanya dimasukkan dalam kari seperti daging sapi, daging ayam, sosis, paprika, kentang, wortel, cumo-cumi dan..... semua yang kamu suka!!


Add water.

Tambahkan air.


Cook to boil and reduce heat.

Masak sampai mendidih dan kurangi panasnya.



Add the curry block and stir until all the block is melt and perfectly mixed.

Tambahkan saus kari blok dan aduk sampai bloknya meleleh dan tercampur dengan sempurna.


Reduce heat, close the lid and simmer for five minutes.

Kurangi panas, tutup pancinya dan didihkan selama lima menit.


Open lid, stir the curry and you're done!!

Buka tutup, aduk karinya dan jadi deh!!















Add me on your list 

18 comments:

  1. look sooo yummy... pengen nyobain juga aah... <3

    glorychen.blogspot.com

    ReplyDelete
  2. sehati banget de,baru kemaren kepikiran pengen buat curry ala jepang.. tapi masih maju mundur soalnya takut buatnya susah dan ribet >_< thx yaaaaa hahahaha..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kalo buat dari awal gag seribet yang dibayangkan sih tapi pake curry sauce mix lebih cepat dan rasanya pasti enak hehehe

      Delete
  3. jadi laparr..

    http://amourpixie.blogspot.com/

    ReplyDelete
  4. I just bought this exact curry paste - thank you. I have a killer meal on the way.

    ReplyDelete
  5. sayang susah nyarinya .... :(
    jadi laper deh ni :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. Emang kmu tinggal dmn? Di Carrefour, giant, Hypermart, lottemart, ranch market ada kok. Tapi mungkin beda merknya. Nanti kalo aku bikin pake yg lain ya aku post lg.

      Delete
    2. klaten belum ada carrefour, giant d teman2nya.. hihihi
      paling di jogja :D
      kalau di supermarket2 biasa belum ada kayaknya.

      Delete
  6. aaah look so yummy! kayanya gampang banget yahhh.. aku juga mau ah. itu beli dimana yah kak? hehehe..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Di supermarket gede kayak ranch market, hypermart, carrefour, papaya etc banyak kok. Merk danbentuknya juga macam2/

      Delete
  7. ini postingan yang imut soalnya ada avatarnya yang gerak2 trus dibikin cerita sama mba sekarnya >_<

    Kirain bikin kari jepang itu harus make daging sapi aja, gak taunya bisa diganti sama baso, udang, dll. Sayurnya juga gak mesti kentang dan wortel bisa brokoli juga...
    wah pokoknya harus cari dan coba kari instannya pake bahan yg lain...
    mksih mba udah sharing recipe-nya....

    ReplyDelete
  8. Enak banget liat hasil masakan kak sekar..mauu *Ngiler..

    ReplyDelete

Share your thoughts and comments...
I won't bite ^^